Kesehatan Umum | 28 July 2023
admin

mitos dan fakta penyakit hepatitis

Hallo Sobat Cimacan !!!

Apakabar Sobat Semua ....
Sobat Sekalian semua pasti sudah pernah mendengar penyakit Hepatitis? apakah Penyakit Hepatitis ini menular ?

nah...sobat sekalian kali ini sudah masuk di sesi seputar #MitosFakta lagii nih.

MinCan mau ajak sobat sekalian untuk menyimak seputar #Mitosfakta yang bersumber dari dr. Reza Anestyo, Sp. PD ,diantaranya sebagai berikut :

1. Jenis Hepatitis Bukan Berdasarkan Urutan Keparahan
2. Semua Sakit Kuning Pasti Menderita Hepatitis
3. Konsumsi makanan atau minuman yang manis dan menghidari lemak bisa mempercepat kesembuhan penyakit hepatitis.

mmmmm... kira-kira Mitos atau Fakta seputar apalagi nih yang Sobat Cimacan ingin tahu?

Yukk, tulis di kolom komentar yaa...
dan share jika video ini bermanfaat
sampai jumpa kembali di seputar #MitosFakta selanjutnyaaa.